produk perawatan rambut

Produk Perawatan Rambut Rusak yang Efektif

Produk Perawatan Rambut bagi seorang wanita, tentu saja memiliki peranan penting yang perlu dijaga secara rutin kesehatan dan keindahan dari kilaunya.

Walaupun begitu, rambut memiliki jenis perawatan dan caranya sendiri. Tergantung dari masing-masing rambut tersebut dan juga tergantung dari dengan kebutuhan rambut itu.

Dilansir dari beberapa majalah fashion kenamaan, mengungkapkan bahwa setiap wanita wajib hukumnya untuk memiliki produk perawatan rambut yang tepat. Lengkap dan berbagai macam jenis untuk memenuhi kebutuhan dari rambutnya. Terutama bagi Anda yang memiliki rambut rusak.  Berikut ini adalah 5 daftar produk perawatan rambut yang wajib dimiliki oleh Anda yang memiliki rambut rapuh dan rusak.

1. Shampoo Khusus Rambut Rusak

Jika Anda memiliki rambut yang diwarnai ataupun sering styling, tentu saja jika hal itu dibiarkan akan membuat rambut Anda menjadi rusak dan bahkan patah.

Pemilihan shampoo merupakan hal yang penting untuk memberikan kelembapan pada rambut Anda dan juga melindungi warna serta kelembutan dan kilau asli dari rambut Anda. Anda dapat memastikan bahwa rambut Anda sudah menggunakan produk perawatan rambut yang cocok dengan kebutuhan Anda tersebut.

2. Produk Perawatan Rambut Hair Mask

Walaupun Anda sudah menggunakan shampoo, hal tersebut tentu saja belum cukup apalagi jika mengingat Anda memiliki rambut yang sudah kaku, kasar dan juga rusak.

Salah satu penyelamat Anda dengan melakuka hair mask atau masker rambut. Masker rambut ini bekerja untuk lebih mengembalikan kelembaban pada rambut Anda. Penggunaan dari masker rambut juga dapat memberikan efek rambut yang halus dan juga berkilau dengan hanya menggunakannya seminggu sekali pada batang rambut.

3. Produk Perawatan Rambut Conditioner

Hampir sama seperti hair mask, conditioner juga bekerja untuk memberikan kelembutan untuk rambut asli Anda.

Namun, tidak seperti hair mask yang harus gunakan seminggu sekali, conditioner harus Anda pakai setiap hari setelah Anda menggunakan shampoo.

4. Hair Oil

Setelah tiga tahap tersebut selesai, penggunaan hair oil di batang-batang rambut sangatlah penting untuk memberikan kelembaban dan menjaga agar batang rambut tidak mudah patah.

Banyak dari hair oil diluaran sana yang juga berfungsi untuk melindungi rambut Anda dari sinar UVA.

5. Hair Serum

Salah satu opsi jika Anda memiliki kulit kepala yang sensitive, penggunaan dari produk seperti hair serum mungkin dapat menjadi salah satu solusi bagi Anda yang memiliki kulit kepala sensitif dan juga batang rambut yang mudah patah.

Itulah tadi kelima produk perawatan rambut yang wajib dimiliki oleh para perempuan yang memiliki rambut rusak atau mudah patah. Merawat rambut memang mungkin terdengar sangat rumit dan terkesan jadi tidak rapih, namun tidak ada salah jika Anda mencoba untuk merawatnya.

Jika Anda tertarik, Anda juga bisa mendapatkan produk-produk diatas tersebut dengan cara mengunjungi laman resmi Good Personal Care https://goodpersonalcare.co.id/.

Berikut kami tampilkan produk Good Perconal Care yang cocok untuk anda :

Hair Mask Honey

Membantu merawat rambut yang sering dilakukan proses styling: seperti: pewarnaan, rebonding, smoothing & keriting
Kandungan MADU dan MULTI MOISTURIZER dapat memberikan kelembaban ekstra pada rambut sehingga rambut menjadi lebih lembut, indah, dan kuat
Kandungan MADU :
membantu merawat rambut agar menjadi lebih lembut, indah dan kuat.
Cara Pemakaian:
Cuci rambut sampai bersih dan keringkan dengan handuk
Oleskan masker rambut pada rambut secara merata tetapi tidak pada kulit kepala
Tunggu sekitar 30 menit tanpa menggunakan pemanas atau handuk hangat
Bilas rambut secara menyeluruh dan keringkan dengan handuk
 
Tersedia dalam kemasan tersedia dalam ukuran 30g, 120g, dan 500g.
Hair Conditioner Extract Protein

Protein berfungsi untuk merawat rambut serta menjaga kelembaban rambut sehingga mudah diatur
Untuk mendapatkan hasil optimal, gunakan sehabis keramas
 
Cara Pemakaian:
Oleskan secara merata satu sendok makan Hair Conditioner di rambut
Hindari pemakaian di kulit kepala
 
Tersedia dalam kemasan 1000ml
Hair Vitamin Spray

Tidak Perlu Dibilas – Dapat Digunakan Setiap Saat – Sensasi Aroma Olive Oil
Mengandung multivitamin untuk melindungi rambut dari kerusakan, merawat rambut agar tetap sehat, lembut berkilau dan tidak kusam
Dengan kandungan Olive Oil yang berfungsi untuk merawat kesuburan rambut secara alami serta aroma zaitun yang menyegarkan
Diperkaya Multivitamin : Vitamin C – Vitamin E – Vitamin B3 – Vitamin B5 – Vitamin B6 – Olive Oil
 
Cara Pemakaian:
Semprot secukupnya Hair Vitamin Spray pada rambut Anda
Sisir rambut untuk meratakan aplikasi Vitamin Hair Spray. Jangan di bilas
Vitamin Hair Sparay bisa di gunakan setiap saat
 
Tersedia dalam kemasan 15 ml, 55 ml dan 115 ml